1. Gross Profit Margin
= (Penjualan Netto - Harga Pokok Penjualan) : Penjualan Netto
Laba Bruto per rupiah Penjualan
2.Operating Income Ratio
= (Operating Profit Margin
=(Penjualan Netto - HPP - Biaya biaya administrasi, penjualan, umum) : Penjualan Netto
Laba operasi sebelum bunga dan pajak ( Netto Operating Income) yang di hasilkan oleh setiap rupiah penjualan.
3. Operating Ratio
Biaya Operasi per rupiah penjualan makin besar rasio ini semakin buruk
4. Net Profit Margin
= Keuntungan Netto sesudah Pajak : Penjualan Netto
Keuntungan Netto Per rupiah Penjualan
5. Earning Power Of total Investment
( Rate Of Return an total Assets)
= EBIT : Jumlah aktiva
Kemampuan dari modal yang di investasikan dalam keseluruhan aktiva
6. Net Earning Power Ratio
(Rate Of Return On Investment/RoI)
= Keuntungan Netto Sesudah Pajak : Jumlah Aktiva
Kemampuan dari modal yang di investasikan dalam keseluruhan aktiva untuk menghasilkan keuntungan netto
7. Rate Of Return For The Owners
(Rate Of Return On Net Worth)
= Keuntungan Netto Sesudah Pajak : Jumlah Modal Sendiri
Kemampuan dari modal sendiri untuk menghasilkan keuntungan bagi pemegang saham preferen dan saham biasa.
0 komentar
Posting Komentar